HIMADIGSAR


KHIASAN LAMBANG HIMADIGSAR
IKIP PGRI Madiun

Ø IKIP PGRI MADIUN merupakan lembaga pendidikan tinggi yang menaungi.
Ø DUA OBOR kiasan semangat gerak  yang  tak pernah padam.
Ø NAMA LENGKAP ORGANISASI KITA dengan background warna merah yang merupakan kiasan semangat keberanian.
Ø BUKU kiasan bahwa kita (anggota) mahasiswa pendidikan.
Ø DUA SAYAP WARNA EMAS Kiasan keseimbangan antara impian dan kemampuan torehan prestasi besar HIMADIGSAR diharapkan mampu dituliskan dengan tinta emas.
Ø RANTAI Kias persatuan HIMADIGSAR yang tidak pernah terlepas.
Ø  BINTANG Kias bahwa HIMADIGSAR merupakan organisasi yang senantiasa mengutamakan nilai- nilai ketuhanan.
Ø PITA MERAH PUTIH Kias bahwa HIMADIGSAR merupakan bagian kecil dari Indonesia.
Ø WARNA UNGU Warna panji (PGSD berada dalam naungan Fakultas Ilmu Pendidikan).
Ø SEGI LIMA Kiasan bahwa Pancasila sebagai falsafah dan Ideologi gerak.



HIMADIGSAR berada dibawah naungan IKIP GRI Madiun yang beranggotakan Mahasiswa Pendididkan,  Memiliki semangat gerak tinggi untuk mewujudkan cita-cita luhur, serta senantiasa mengedepankan persatuan anggota dan ketaatan Kepada Tuhan YME untuk mencetak generasi Indonesia yang  siap mengukir / menuliskan prestasi besar yang mampu mengharumkan nama bangsa Indonesia di mata dunia dengan senantiasa bersandar dan berdasarkan pada falsafah Pancasila.